Step By Step Untuk Cara Flash Vivo Y15 Yang Mudah

Cara Flash Vivo Y15 paling mudah. Di pasaran kini hadir sebuah merek yang dibilang baru daripada kelas handphone lainnya. Vivo walaupun tergolong merek baru namun sudah mengeluarkan banyak seri ponsel. Salah satunya adalah ponsel dengan merek seri Vivo Y15

Produk handphone vivi selalu memiliki tempat di hati para penggunanya, sudah banyak peminat yang menggunakan merek ponsel ini. Mulai dari low range mid range hingga high range, Vivo pasti bisa menyajikan jenis ponsel sesuai kebutuhan pemiliknya.

Namun diantara semua jenis tersebut pasti kita pernah menghadapi permasalahan terutama dari seri Vivo Y15.

Trouble yang sering muncul adalah trouble sistem, hardware ataupun operating sistem nya. Namun pada artikel kali ini kami lebih fokus menangani trouble di bagian operating sistem atau software.

Cara Flash Vivo Y15

Cara Flash Vivo Y15

Untuk kerusakan software atau operating sistem ini bisa mulai dari performa yang lemot, kadang mati sendiri, aplikasi sering berhenti, hingga yang paling parah adalah bootloop.

Bootloop merupakan trouble handphone yang sangat parah akibat kerusakan berupa terhapusnya file sistem.

Sehingga file tidak bisa terbaca dan handphone akhirnya hanya mampu menampilkan logonya saja. Kalau sudah stuck disini, cara yang paling tepat adalah dengan melakukan flashing.

Anda tidak perlu melakukan reparasi ke tempat yang berbahaya mahal. Disini kami akan memberikan tutorial dan Cara Flash Vivo Y15 kepada anda.

Namun sebelum anda memulainya anda harus mempersiapkan bahan bahan yang diperlukan untuk melakukan proses ini, bahan ini nantinya digunakan sebagai pengganti dari software anda yang rusak.

Peralatan Yang Disiapkan Sebelum Flash Y15

Untuk yang harus anda persiapkan antara lain :

  • PC/laptop. PC digunakan sebagai alat untuk membantu melakukan proses ini. Pastikan pc anda yang berbasis Windows
  • Kabel USB. Kabel usb digunakan untuk menyambungkan handphone anda ke PC, agar lebih mudah sebaiknya anda menggunakan kabel usb bawaan.
  • Firmware Vivo Y15, anda bisa mendownload Firmware ini di situ resminya biasanya ukurannya satu gigabyte.
  • Software SP Flash Tool, software ini nantinya yang akan menjalankan proses ini berukuran sekitar 51 mb.
  • Aplikasi USB Driver Mediatek

Setelah semuanya sudah terkumpul, langkah pertama yang anda lakukan adalah dengan mengekstrak Stock ROM atau firmware Vivo Y15 dan juga software SP Flash Tool yang diundur tadi. Sementara itu and ajukan bisa menginstal USB Driver Mediatek di PC atau laptop.

Jika kalian memiliki hp jenis lain seperti asus, bisa juga melakukan flash asus zenfone 4 dan 5 dengan flashtool ini.

Cara Flash Vivo Y15 dengan Flash tool

Untuk memulai proses ini terdapat dua metode yang bisa and ajalankan pertama anda bisa melakukan flashing firmware Vivo Y15 dengan menggunakan aplikasi SP Flash Tool ataupun bisa dengan sd card.

Cara Flash Vivo Y15 Via SP Flashtool

Langkah pertama untuk memulai proses ini adalah dengan menginstal USB Driver Mediatek pada perangkat pc anda. Selanjutnya jalankan SP Flashtool yang letaknya ada pada folder yang telah diekstrak tadi.

Anda bisa mulai menjalani so flash tool yang ada pada folder hasil ekstrak tadi. Pilihlah file bernama flash_Tool.exe. Lalu untuk memulainya anda bisa klik kanan lalu pilih Run as Administrator.

Apabila sudah terbuka, anda bisa memulai dengan opsi download. Lalu klik lada Scatter loading file.

Lalu anda harus memasukkan firmware yang sudah didownload dan sudah anda ekstrak. Apabila semua file sudah terbuka maka selanjutnya anda bisa menghilangkan tanda centang yang terdapat pada opsi preloader dan kemudian klik Download.

Sekarang kita beralih pada perangkat HP VIVO anda, matikan perangkat tersebut lalu sambungkan dengan menggunakan kabel USB.

Untuk memulai proses deteksi maka anda harus menekan tombol up. Hingga ponsel Anda benar benar terdeteksi oleh PC atau laptop.

Apabila proses anda berjalan dengan baik maka nantinya akan terdapat notifikasi berupa lingkaran hijau.

Tanda ini merupakan bukti bahwa proses flash sudah sukses. Setelah itu cabut perangkat anda dari hp lalu nyalakan Vivo anda kembali.

Untuk kembali ke layar awal maka ponsel Anda akan booting dalam waktu yang cukup lama hingga beberapa menit.